Pendaftaran Pelatihan PEKERTI LPMPP Universitas Bengkulu Gelombang 1 Bulan Januari Tahun 2024

Pusat Pengembangan Pembelajaran, LPMPP Universitas Bengkulu sebagai penyelenggara resmi PEKERTI-AA yang direkomendasikan kembali oleh Direktorat Sumber Daya Kemdikbudristek mulai tahun 2024 akan menyelenggarakan Pelatihan Peningkatan Keterampilan Dasar Teknik Instruksional (PEKERTI) Gelombang 1, 2024 pada tanggal 29 Januari s.d. 5 Februari 2024 secara VIRTUAL melalui Zoom dan LMS LPMPP Universitas Bengkulu. A. Materi Pekerti Materi Pekerti … Read more

IN HOUSE TRAINING

In House Training (IHT) LPMPP melaksanakan Pelatihan Sistem Penjaminan Mutu Internal Perguruan Tinggi (SPMI-PT) dan Audit Mutu Internal (AMI) bekerjasama dengan KJM UGM. Pelaksanaan IHT tanggal  24 s.d. 28 Juni 2019 yang bertempat di Gedung B lantai 2 Universitas Bengkulu. Pelatihan ini bertujuan untuk menghasilkan calon auditor SPMI dan AMI-PT Universitas Bengkulu

STUDI BANDING KE UGM (BELAJAR MENUJU AKREDITASI INTERNASIONAL AUN-QA

Studi banding bertujuan untuk menambah ilmu pengatahuan tentang bagaimana cara menuju Akreditasi Internasional AUN-QA. Tempat studi banding di Kantor  Jaminan Mutu (KJM) dan Unit Jaminan Mutu (UJM) Fakultas Ilmu Budaya Universitas Gajah Mada (UGM) tanggal 26 s.d. 27 September 2019. Peserta yang mengikuti studi banding tersebut adalah : Ketua, Sekretaris, Kepala Pusat Penjaminan Mutu, dan … Read more